Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Peristiwa » Banjir di Rarani Kalukku Capai Dada Orang Dewasa, Warga Masih Siaga

Banjir di Rarani Kalukku Capai Dada Orang Dewasa, Warga Masih Siaga

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Menurut Rusdin, banjir tersebut telah terjadi sejak lima tahun terakhir. Warga menyebut penyebabnya dikarenakan jembatan yang sempit. Hal membuat material yang hanyut menumpuk dan membuat air meluap.

“Kami ini sudah langganan sejak lima tahun terakhir pak, setiap hujan empat jam pasti banjir karena jembatan sempit hingga pohon-pohon yang hanyut membendung sungai,” kata Rusdin.

Rusdin dan warga Rarani Selatan berharap, pemerintah daerah dapat mencari solusi agar mereka terbebas dari banjir.

“Kami sudah sampaikan berulang kali, tapi belum ada solusi yang diberikan. Kami berharap ada penanganan buat kami,” ungkapnya.

Sementara itu, BPBD Mamuju melaporkan banjir tersebut setidaknya berdampak pada 60 Kepala Keluarga (KK). Masing-masing 50 KK di Dusun Rarani Selatan serta 10 KK di Dusun Rarani Induk.

Kepala BPBD Mamuju, Taslim Sukirno, mengatakan selain merendam pemukiman banjir juga sempat membuat jalan trans Sulawesi lumpuh total selama empat jam.

“Dusun yang terdampak banjir yakni Rarani Selatan dan Rarani Induk, tidak ada korban jiwa. Lalu lintas kendaraan di jalan poros trans Sulawesi sempat terhenti mulai pukul 18.00- 22.00 WITA,” kata Taslim.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penjambret di Mamuju

    Pelaku Jambret Lansia di Mamuju Dibekuk Polisi Enam Jam Setelah Beraksi

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 10
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Aksi pelaku jambret yang menimpa seorang wanita lanjut usia di Mamuju, Sulawesi Barat, berakhir cepat. Polisi berhasil membekuk pelaku hanya enam jam setelah kejadian pada Selasa sore, (18/11/2025). Insiden tersebut terjadi di Jl. Maccirinnae, Kelurahan Binanga, Kecamatan Mamuju. Korban, Hj. Andi Nurhayati, tengah berjalan menuju pasar ketika tiba-tiba seorang pria datang dari […]

  • Kuasa Hukum pelapor AKBP RA, Ardin Firanata, SH.,MH

    Kasus AKBP RA di Polda Sulbar Naik Penyidikan, Kuasa Korban Hukum Bongkar Kronologisnya

    • calendar_month Rabu, 13 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 6
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Kasus dugaan pengancaman dan tindakan arogansi yang melibatkan seorang anggota polisi berpangkat AKBP berinisial RA di Polda Sulawesi Barat (Sulbar) kini telah memasuki tahap penyidikan. RA dilaporkan oleh seorang perempuan asal Jakarta bernama Siti Nurhasanah atas dugaan pengancaman dan permasalahan terkait jual beli mobil. Menurut kuasa hukum pelapor, Ardin Firanata, pihaknya telah […]

  • Rapat TP2DD di Mamuju

    Wakil Ketua DPRD Sulbar, Abdul Rahim : Penerapan KKPD Merupakan Langkah Strategis yang Sangat Penting

    • calendar_month Kamis, 19 Sep 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 4
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) Suraidah Suhardi bersama Wakil Ketua Abdul Rahim, hadir dalam High Level Meeting (HLM) Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) Sulbar sekaligus menyaksikan peluncuran resmi penggunaan Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD), di Ballroom Hotel Maleo Mamuju, Kamis, (19/9/2024). Acara ini berlangsung sebagai bagian dari upaya mempercepat […]

  • Ilustrasi Uang Palsu di Mamuju

    Pelaku Peredaran Uang Palsu di Mamuju Ditangkap, Terungkap Setelah Digunakan di Aplikasi MiCHat

    • calendar_month Rabu, 22 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Setelah ada kesepakatan, rupanya pelaku DL menggunakan uang palsu sebagai transaksi kepada PSK pesanannya itu. Transaksi uang palsu itu kemudian mencuat setelah PSK yang menerima pembayaran dari pelaku, membelanjakan uang itu pada sebuah minimarket di Mamuju. “Pelaku memberikan uang Rp 1,5 juta pada korban, lalu menyuruh adiknya belanja ke minimarket. Namun kasir minimarket langsung mengetahui […]

  • Sikap Politik WALHI untuk Pemilu 2024

    Sikap Politik WALHI Untuk Pemilu 2024, Pilah-Pilih-Pulih

    • calendar_month Rabu, 7 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Memilah berdasarkan Rekam Jejak Kejahatan Konstitusi, HAM, Lingkungan, dan Pelanggaran Etik; dengan menggunakan Nilai dan Prinsip WALHI. “Sebagai panduan, mencermati dan membedah Visi- Misi, program dan agenda setiap kandidat Presiden dan Wakil Presiden serta calon anggota legislatif Menelusuri, melihat lebih dalam dan membongkar kepentingan aktor-aktor pendukung di balik setiap kandidat Presiden, Wakil Presiden, serta calon […]

  • Wali Kota Bontang, Neni Moerniaeni saat memenerikan pemaran tentang stunting.

    Ciptakan Generasi Emas, Wali Kota Bontang Optimis Zero Angka Stunting

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle zul
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Mekora.id – Pemerintah Kota Bontang terus berupaya menurunkan angka stunting melalui berbagai intervensi, baik spesifik maupun sensitif. Wali Kota Bontang, Neni Moerniaeni mengatakan bahwa pihaknya optimis untuk menekan angka stunting jadi zero. Katanya, masa depan generasi emas dimulai dari perbaikan gizi ibu hamil dan balita. “Masyarakat juga harus berperan aktif serta peningkatan akses air bersih dan […]

expand_less