Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » Batik Air Resmi Ganti Wings Air Layani Penerbangan Mamuju-Makassar

Batik Air Resmi Ganti Wings Air Layani Penerbangan Mamuju-Makassar

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Jumat, 8 Des 2023
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Pesawat Air Bus a320-200 milik maskapai Batik Air melakukan pendaratan pertama di Bandara Tampa Padang, Mamuju, Jumat (8/12/2023).

Nantinya Batik Air akan menggantikan maskapai Lion Group lainnya Wings Air yang sebelumnya melayani penerbangan rute Mamuju-Makassar. Itu sekaligus membuka era baru penerbangan selama 13 tahun terakhir.

Nantinya Batik Air akan melayani penerbangan Mamuju-Makassar setiap hari pulang pergi (PP) dengan kapasitas 12 kelas bisnis dan 144 kelas ekonomi.

Menurut Pelaksana Tugas Direktur Utama Batik Air, Captain Zwingly Silalahi, dibukanya rute penerbangan ini dapat mendorong pertumbuhan ekonomi Sulawesi Barat.

“Mudah-mudahan ini menjadi jembatan untuk segala bentuk kesejahteraan dengan niat baik perekonomian masyarakat Mamuju,” kata Zwingly Silalahi.

Zwingly menyebut rute Mamuju-Makassar juga akan membuka menuju destinasi ke Kuala Lumpur, Singapura, termasuk rute Umroh ke Madinah, melalui Bandara Internasional Hasanuddin Makassar.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Calo Casis Polda Sulbar

    Jadi Calo Penerimaan Casis, Oknum Polisi di Sulbar Dipecat

    • calendar_month Sabtu, 18 Nov 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 29
    • 2Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Oknum Polisi anggota Polda Sulawesi Barat berinisial MA, resmi diberhentikan tidak hormat, Jumat (17/11/2023). MA terjerat kode etik dan mengalami PTDH (Pemberhentian Tidak Dengan Hormat). Dia terlibat sebagai Calo penerimaan Casis di Polda Sulawesi Barat tahun 2023. Kasus ini mulai bergulir, setelah MA dilaporkan orang tua Casis. Dari hasil penyidikan Propam Polda […]

  • Pelaku pembuang bayi di Tapalang

    Pelaku Pembuangan Jasad Bayi di Tapalang Ditangkap, Ternyata Perempuan Muda

    • calendar_month Selasa, 25 Feb 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 21
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Pelaku pembuangan jasad bayi yang ditemukan di Muara Sungai Anusu, Kelurahan Dayangnginna, Kecamatan Tapalang, Kabupaten Mamuju, pada Sabtu 22 Februari 2025 lalu, akhirnya ditangkap polisi. Dari hasil penyelidikan polisi, pelaku pembuangan jasad bayi di Maura Anusu merupakan perempuan muda IK (19) ternyata berparas cantik warga Tapalang. “Benar kami telah menangkap terduga pelaku […]

  • Sidang Ijazah Palsu Haris Mateng

    Saksi Bongkar Peran Syarif Bawaslu Mateng dalam Legalisasi Ijazah Haris

    • calendar_month Kamis, 19 Des 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 35
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Proses sidang dugaan ijazah palsu dengan terdakwa Calon Bupati Mamuju Tengah (Mateng), Haris Halim Sinreng, kembali mengungkap fakta mencengangkan di Pengadilan Negeri (PN) Mamuju pada Kamis (19/12/2024) sore. Dalam sidang dugaan ijazah palsu Cabup Mateng tersebut, saksi dari pihak SMK Negeri 3 Makassar tempat ijazah Haris dilegalisir menyatakan bahwa dokumen tersebut diduga […]

  • Sekretariat GMNI Tapanuli Utara

    Ketua Umum DPP GMNI Resmikan Rumah Juang Bung Karno GMNI di Tapanuli Utara

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 24
    • 0Komentar

    SUMUT, Mekora.id – Sekretariat permanen DPC GMNI Tapanuli Utara (Taput), Sumatera Utara, yang diberi nama Rumah Juang Bung Karno, resmi berdiri. Peresmian berlangsung di Komplek BLK Desa Sipahutar, Kecamatan Sipoholon, pada Jumat (5/9/2025), dipimpin langsung Ketua Umum DPP GMNI, M. Risyad Fahlefi. Ketua DPC GMNI Taput, Frimus Nababan, menyampaikan bahwa pembangunan sekretariat tersebut dimulai sejak […]

  • Niat Mencari Pakan Ternak, Seorang Pria di Mamuju Tengah Tewas Diterkam Buaya

    Niat Mencari Pakan Ternak, Seorang Pria di Mamuju Tengah Tewas Diterkam Buaya

    • calendar_month Sabtu, 23 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 23
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Seorang Pria berinisial IWS (45) warga Desa Salupangkang, Kecamatan Topoyo, Kabupaten Mamuju Tengah, Sulawesi Barat. Ditemukan tewas diterkam buaya, Sabtu (23/09/2023). Berdasarkan keterangan pihak kepolisian, pada Sabtu sore sekitar pukul 14.00 WITA korban berangkat hendak mencari kangkung untuk pakan ternaknya di perkebunan sawit yang berjarak kurang lebih 3 kilometer dari rumahnya. Baru […]

  • Bantuan Kambing Pemprov Sulbar

    Bantuan Kambing di Pemprov Sulbar Polman Catat 134 Kelahiran Ternak

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle mekora.id
    • visibility 44
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Pemprov Sulbar) terus memastikan efektivitas dan keberlanjutan program bantuan di sektor peternakan. Salah satunya melalui kegiatan monitoring bantuan bibit ternak kambing Tahun Anggaran 2025 yang digelar di Kabupaten Polewali Mandar, Minggu (11/1/2026). Monitoring tersebut dipimpin langsung Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Peternakan (TPHP) Sulbar, Hamdani Hamdi, didampingi […]

expand_less