Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HOME » Menu MBG di SMA Negeri I Mamuju Tanpa Nasi, Diganti dengan Mi, Siswa Kecewa

Menu MBG di SMA Negeri I Mamuju Tanpa Nasi, Diganti dengan Mi, Siswa Kecewa

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Ketiadaan nasi dalam menu tersebut membuat sebagian siswa penerima MBG merasa kurang nyaman. Ada di antara mereka yang mengaku tidak terbiasa makan dengan mi.
“Biasanya kalau tidak ada nasi rasanya seperti belum makan,” kata seorang siswa yang enggan disebutkan namanya.

Program MBG di SMA Negeri I Mamuju baru berjalan dua hari dengan jumlah penerima sekitar 1.232 siswa. Namun persoalan menu ini langsung menjadi perhatian karena menyangkut kenyamanan dan kebiasaan makan siswa.

Sementara itu, pihak pengelola MBG di sekolah tersebut belum dapat dikonfirmasi. Hingga berita ini diturunkan, wartawan masih berupaya menghubungi pengelola untuk mendapatkan penjelasan terkait menu tanpa nasi tersebut.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mamuju run

    Diramikan 3.500 Pelari, Mamuju Run 2025 Jadi Event Lari Terbesar di Sulawesi Barat

    • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Komitmen untuk memberdayakan UMKM diwujudkan melalui alokasi ruang khusus di lokasi acara. Panitia menyediakan tenda booth yang terpusat di Lapangan Ahmad Kiran, di mana kurang lebih 80 hingga 85 UMKM tercatat secara resmi terlibat dan berpartisipasi dalam ajang ini. “Itu fix 85 UMKM kami giring masuk ke dalam, itu kami atur sedemikian rupa. Itu yang […]

  • Desa Tanambuah Mamuju

    Ratusan Warga di Desa Tanambuah Segel Kantor Desa, Tuntut Kades Mundur

    • calendar_month Kamis, 18 Apr 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 58
    • 1Komentar

    “Berbagai permasalahan substansi seperti tidak transparansinya dalam penggunaan dana desa yang terindikasi praktek korupsi, ketidakadilan dalam pembagian program-program pembangunan serta pelayanan sosial dasar masyarakat diabaikan, belum lagi tabiat kepala desa Tanambuah yang senang gonta ganti perangkat desa, sebagai strategi menilap gaji perangkat desa yang diberhentikan,” ungkap Firka. Masalah lain yang juga disoal warga Tanambuah yakni, […]

  • Daftar Kekayaan Cagub dan Cawagub Sulbar 2024

    Yuk, Intip Kekayaan 4 Paslon Cagub dan Cawagub di Pilkada Sulbar 2024

    • calendar_month Sabtu, 5 Okt 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 42
    • 2Komentar

    Nama Calon Wakil Gubernur : Arwan M. Aras T, kekayaan : Belum ditemukan di LHKPN Nomor Urut 3, SDK-JSM (Rp. 13.751.163.738) Nama Calon Gubernur : Suhardi Duka, kekayaan per 26 Agustus 2024 : Rp 13.269.801.000 Rincian : – Tanah dan Bangunan : Rp. 8.266.801.000 – Alat transportasi dan mesin : Rp. 2.000.000.000 – Hergerak lainnya : […]

  • Ketua DPRD Sulbar

    Ketua DPRD Sulbar Serap Aspirasi Warga dalam Dialog Dengar Pendapat Tahap V di Mamuju Tengah

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 20
    • 0Komentar

    MATENG, Mekora.id – Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Amalia Fitri, menggelar Dialog Dengar Pendapat Tahap V bersama masyarakat, tokoh agama, tokoh pemuda, dan pemerintah setempat di Kabupaten Mamuju Tengah, pada Selasa (23/9/2025). Kegiatan ini menjadi bagian dari agenda rutin DPRD Sulbar untuk menyerap aspirasi masyarakat secara langsung di berbagai daerah. Dalam dialog tersebut, sejumlah isu strategis […]

  • Ketua DPRD Mamuju diberhentikan

    Ketua DPRD Mamuju Resmi Dicopot, Azwar Anshari Habsi Cabut Dari Ruang Paripurna

    • calendar_month Senin, 18 Sep 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 25
    • 1Komentar

    Setelah Azwar Abshari Habsi meninggalkan Ruang Paripurna, sidang kemudian dilanjutkan dengan membacakan pemberhentian ketua DPRD Mamuju. Pimpinan sidang, Syamsuddin Hatta mengatakan, hal tersebut telah sesuai dengan surat masuk dari DPP Nasdem tentang pemberhentian ketua DPRD Mamuju. “Dengan ini sesuai mekanisme dan surat masuk DPP Nasdem menyatakan saudara Azwar Anshari Habsi diberhentikan sebagai ketua DPRD Mamuju,” […]

  • Bapemperda DPRD Sulbar

    Bapemperda DPRD Sulbar Bakal Kawal Penyusunan Ranperda Perubahan Perda Nomor 3 Tahun 2016

    • calendar_month Sabtu, 27 Jul 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 25
    • 2Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Provinsi Sulawesi Barat menyatakan kesiapan penuh dalam mengawal proses penyusunan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Perubahan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun 2016 terkait Pembentukan Susunan Perangkat Daerah. Rapat ini dihadiri oleh Ketua Bapemperda Syahrir Hamdani didampingi Anggota Bapemperda Kalma Katta dan Ebsan serta Organisasi Perangkat […]

expand_less