Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » Anak Buaya di Mamuju Yang Ditemukan Saat Banjir, Ternyata Hewan Peliharaan

Anak Buaya di Mamuju Yang Ditemukan Saat Banjir, Ternyata Hewan Peliharaan

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Rabu, 14 Agt 2024
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

MAMUJU, mekora.id – Seekor anak buaya terekam video ditangkap warga di Mamuju saat sedang banjir. Anak hewan reptil itu ditangkap di saluran air, di Jl. Pongtiku, Kelurahan Rimuku, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju, pada, Selasa, 13 Agustus 2024 sore.

Usut punya usut, ternyata anak buaya itu hewan peliharaan yang lepas saat air banjir sedang meluap di dalam kota Mamuju.

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Mamuju mengatakan, buaya berukuran 1 meter itu merupakan peliharaan oleh seorang pegawai Lapas Mamuju bernama Herman yang tinggal disekitar Jl. Pengayoman, kota Mamuju.

“Itu dipelihara di kolam miliknya, pas banjir tadi malam air masuk dan akhirnya buaya itu lepas,” Polhut BKSDA, Busman pada wartawan, Rabu, (14/8/2024).

Saat ini, hewan reptil yang dilindungi itu telah dievakuasi pihak BKSDA Mamuju. Selanjutnya akan dilakukan penanganan.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sulbar Bergerak

    Gerakan Sulbar Bergerak, Tuntut DPR Makzulkan Jokowi

    • calendar_month Sabtu, 10 Feb 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 11
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Sejumlah mahasiswa di Mamuju yang tergabung dalam aliansi “Sulbar Bergerak” turut menyatakan sikap terkait dinamika demokrasi yang terjadi di Indonesia jelang Pemilu 2024. Mahasiswa yang membentangkan spanduk bertuliskan “Lawan Oligarki, Selamatkan Demokrasi” menilai Presiden Joko Widodo telah mengangkangi demokrasi secara ugal-ugalan. Pernyatan itu dituangkan dalam aksi unjuk rasa dan pembacaan sikap di […]

  • Kapal HIlang di Sumare

    Kapal Penumpang Dari Pulau Ambo Hilang Kontak di Perairan Mamuju, Nasib 28 Penumpang Belum Diketahui

    • calendar_month Kamis, 21 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 19
    • 0Komentar

    MAMUJU, mekora.id – Kapal Bigetron GT -6 yang mengangkut rombongan warga Sumare untuk menghadiri pernikahan di Pulau Ambo, Kecamatan Balabalakang dilaporkan hilang kontak, pada Kamis (20/12/2023) dini hari. Kapal tersebut memuat 26 penumpang, 1 anak buah kapal (ABK) dan 1 pemilik kapal, bertolak dari pulau Ambo pada Rabu pukul 10.00 WITA. Dengan jarang tempuh sekitar […]

  • KPPS Mamuju

    Buruan Daftar, KPU Mamuju Rekrut 5852 Anggota KPPS Untuk Pemilu 2024

    • calendar_month Senin, 11 Des 2023
    • account_circle mekora.id
    • visibility 15
    • 1Komentar

    MAMUJU, mekora.id – KPU Mamuju mengumumkan perekrutan anggota KPPS (Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara) untuk Pemilu 2024. KPU Mamuju akan merekrut 5852 anggota KPPS untuk 836 TPS, yang diumumkan melalui surat NOMOR : 717 /PP.04.1-PU/7602/2023, Pada Senin (11/12/2023). Bagi warga negara Indonesia yang minimal telah berumur 17 tahun, kamu bisa jadi bagian dari penyelenggara ditingkat TPS. […]

  • Muskorkab KONI Mamuju

    Muskorkab KONI Mamuju Siap Dilaksanakan, Panitia Pastikan Digelar 22 November

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 13
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id — Musyawarah Olahraga Kabupaten (Muskorkab) Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Mamuju akhirnya resmi dijadwalkan dan akan digelar pada 22 November 2025. Panitia pelaksana memastikan seluruh persiapan kini telah memasuki tahap akhir. Ketua Panitia Muskorkab, Syamsir, S.IP, mengatakan bahwa penyusunan agenda sidang, pendataan peserta, hingga kesiapan teknis di lokasi kegiatan terus dimatangkan melalui rapat-rapat […]

  • Warga Karossa Hadang Kapal Penyedot Pasir

    Warga Karossa Hadang Kapal Tambang Pasir, Desak Perusahaan Angkat Kaki

    • calendar_month Kamis, 27 Feb 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 33
    • 4Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Puluhan Warga Desa Karossa, Kabupaten Mamuju Tengah, Sulawesi Barat, menghadang kapal tambang pasir milik PT. Sumber Alam Rezeki yang hendak masuk di wilayah itu. Para warga menggunakan perahu tradisional mengepung dan meminta kapal perusahaan tambang pasir segera keluar dari muara sungai karossa. Koordinator Lapangan, Anshar, meminta pihak perusahaan PT Sumber Alam Rezeki […]

  • Mbg Sulbar

    Progres Program Makan Bergizi Gratis di Sulbar Tembus 85%, Dua SPPG Sudah Beroperasi

    • calendar_month Senin, 16 Jun 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 24
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program prioritas nasional. Setelah menuntaskan pembentukan Koperasi Desa Merah Putih (Kopdes) di seluruh desa, kini progres Program Makan Bergizi Gratis (MBG) juga menunjukkan capaian menggembirakan dengan progres di atas 85 persen. Program MBG ini diimplementasikan melalui skema Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) […]

expand_less