Scroll untuk baca artikel
Example 325x300
NasionalOlahraga

Takluk di Partai Puncak, Tim Sepak Takraw Putri Sulbar Raih Medali Perak

×

Takluk di Partai Puncak, Tim Sepak Takraw Putri Sulbar Raih Medali Perak

Sebarkan artikel ini
Tim sepak takraw putri Sulawesi Barat di Popnas XVI Palembang.

Pelatih sepak takraw Putri Sulbar, Masdar mengatakan, meski meraih medali perak, perjuangan anak asuhnya telah maksimal.

“Anak-anak sudah berjuang tetapi akhirnya kita dapat medali perak, itu patut kita syukuri,” kata Masdar.

Sementara itu, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Sulbar, Saparuddin Sanusi menyampaikan selamat atas prestasi atlet Sulbar di POPNAS XVI Palembang.

“Saya ucapkan selamat atas perolehan di hari terakhir Popnas XVI Palembang,” ujar Safar.

Berikut atlet sepaktakraw Sulawesi Barat yang berlaga di Popnas XVI Palembang :
  1. Andi Clara (nomor punggung 3), posisi Tekong, siswa kelas 12 SMA Negeri 2 Tobadak, Mamuju Tengah (Mateng)
  2. Huriah Ainun (nomor punggung 7), posisi smash, siswa kelas 9 SMP Negeri 3 Tobadak, Mamuju Tengah.
  3. Nahira (nomor punggung 6), posisi umpan, siswa kelas 11 SMK Negeri 3 Tapango, Kabupaten Polewali Mandar (Polman)
  4. Rianti (nomor punggung 19), posisi smash, siswa kelas 9 SMP Negeri 1 Sendana
  5. Hura Wasilah (nomor punggung 2), posisi smash, siswa kelas 10 SMA Negeri 3 Polewali Mandar
Baca juga :  Puan Maharani Kembali Jadi Jabat Ketua DPR RI 2024-2029, Didampingi 4 Wakil