Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NEWS » KPU Mamuju Mulai Distribusi Surat Suara ke TPS, 7620 Dikirim ke Balabalakang

KPU Mamuju Mulai Distribusi Surat Suara ke TPS, 7620 Dikirim ke Balabalakang

  • account_circle mekora.id
  • calendar_month Sabtu, 10 Feb 2024
  • comment 1 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Untuk menjaga surat surat suara tidak rusak, KPU Mamuju melakukan packing khusus yang dilapisi kotak anti air.

Selain itu, sejumlah petugas gabungan juga ikut dalam melakukan pendistribusian logistik pemilu 2024 itu.

“Total yang berangkat ada 31 orang termasuk ABK, Bawaslu 2 orang, Kepolisian 12 orang, PPK, PPS dan KPPS 17 orang. Mereka akan bertugas hingga pencoblosan selesai,” tutur Indo Upe’.

  • Penulis: mekora.id

Rekomendasi Untuk Anda

  • Reses DPRD Mamuju, Ahmda Istiqlal

    Reses Perdana, Ahmad Istiqlal Inginkan Konstituen Punya Lebih Banyak Peluang

    • calendar_month Minggu, 10 Nov 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 2
    • 0Komentar

    “Misalnya, kita mau mendorong agar teman-teman bisa mendapat lisensi pelatih futsal atau bisa membuat akademi futsal atau sepak bola sehingga program pembinaan talenta anak muda yang kita buat itu berkelanjutan,” bebernya. Sebelumnya, Fadli, warga Mamuju yang hadir dalam reses ini memberikan usulan atau aspirasi kepada Ahmad Istiqlal agar kelompoknya mendapat bantuan. “Kami berharap agar Pak […]

  • Wakil Gubernur Sulbar Salim S Mengga

    Wagub Sulbar Terbitkan Surat Edaran : ASN Muslim Diminta Shalat Berjamaah Saat Adzan Tiba

    • calendar_month Jumat, 11 Apr 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 2
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Wakil Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Salim S. Mengga, mengeluarkan surat edaran yang mengimbau Aparatur Sipil Negara (ASN) serta tenaga administrasi (TATT) yang beragama Islam untuk melaksanakan shalat berjamaah di masjid saat jam kerja. Surat edaran bernomor 18 Tahun 2025 tentang Himbauan Salat Berjamaah tersebut dikeluarkan pada Jumat, (11/4/2025). Dalam edaran itu, Wagub […]

  • Wali Kota Bontang Resmikan Tomoro Coffee, Hidupkan Kembali Eks Bontang Plaza

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle zul
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Mekora.id – Suasana hangat penuh antusias terasa di Jalan Brigjen Katamso Nomor 10, pada Jumat pagi (15/8/2025). Wali Kota Bontang, Neni Moerniaeni, meresmikan Grand Opening Tomoro Coffee yang menempati gedung eks Bontang Plaza. Kehadiran brand kopi premium ini menjadi cabang pertama di Kota Taman sekaligus babak baru dalam menghidupkan kembali kawasan yang sempat sepi. Dalam […]

  • Kakanwil Kemenag Sulbar Dilapor Polisi.

    Kakanwil Kemenag Sulbar Dilaporkan ke Polisi Atas Dugaan Pelecehan Seksual

    • calendar_month Kamis, 14 Mar 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 7
    • 1Komentar

    Menurut keterangan Busman Rasyid, pelecehan seksual itu telah dilakukan berulang kali sejak 2023. Korban yang merupakan PPPK di Kemenag Sulbar diancam tidak diterbitkan SK nya andai berani melaporkan kejadian itu. “Kejadian ini telah berulang kali terjadi, tetapi karena ada pejabat di lingkungan kerjanya yang mengancam sehingga klien kami tidak berani melaporkan ini. Bahkan ini sudah […]

  • Warga Kopeang Mamuju ditandu

    Pilu! Pasien di Kopeang Mamuju Ditandu 8 Jam, Warga Hadapi Jalan Rusak dan Sungai Deras

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle mekora.id
    • visibility 0
    • 0Komentar

    MAMUJU, Mekora.id – Nasib pilu kembali dialami warga di Desa Kopeang, Kecamatan Tapalang, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat. Seorang warga bernama Naharuddin (50) terpaksa ditandu sejauh 21 kilometer menuju puskesmas terdekat akibat akses jalan rusak parah dan terisolasi. Menurut keterangan warga setempat, Rifaldi, peristiwa itu terjadi pada Jumat dini hari (31/10/2025). Naharuddin mengalami pendarahan hebat pada […]

  • Komisi IV DPRD Sulbar lakukan kunjungan budaya di Museum Buttu Cipping Polman.

    Komisi IV DPRD Sulbar Lakukan Pengawasan Program di Diknas dan Museum Buttu Cipping Polman

    • calendar_month Rabu, 29 Mei 2024
    • account_circle mekora.id
    • visibility 2
    • 0Komentar

    POLMAN, mekor.id – Komisi IV DPRD Sulawesi Barat (Sulbar) melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Wilayah 1 kabupaten Polewali Mandar (Polman) dan UPTD Taman Budaya dan Museum Buttu Cipping. Rabu, (29/5/2024). Kunjungan kerja tersebut dalam rangka monitoring dan evaluasi pelaksanaan program APBD tahun anggaran 2024 serta membicarakan hal-hal yang dianggap penting. Ketua […]

expand_less
Exit mobile version